Cara menautkan Tweet, Momen, atau Daftar
Setiap Tweet dan Momen memiliki URL-nya sendiri yang dapat Anda markahi atau sebarkan ke teman.
Lihat petunjuk untuk:
Bila Anda melihat tautan permanen Tweet, Anda dapat melihat:
- Tanggal dan waktu tepatnya Tweet diposting.
- Jumlah favorit dan Retweet yang diterima Tweet.
Cara menemukan URL Momen
- Di aplikasi Twitter untuk iOS atau Twitter untuk Android: Sentuh ikon sebarkan ( di iOS, di Android), lalu sentuh Tweet Momen ini untuk melihat URL dalam tampilan pembuatan Tweet. Dari pop-up menu ini, Anda juga memiliki pilihan untuk menyalin tautan URL.
- Di web: Klik Momen dan temukan URL-nya di bilah alamat pada browser web Anda, atau buka menu di kanan atas Momen, lalu klik Salin tautan ke sini.
Lihat petunjuk untuk:
Cara menemukan URL Daftar
Telusuri Daftar yang URL-nya Anda inginkan.
Klik ikon Bagikan yang terletak di bagian atas Daftar.
- Dari menu pop-up, pilih Salin tautan ke Daftar. URL seharusnya sekarang tersalin di papan klip Anda.